Insyaallah baby suka dikasih menu ini. Asalkan kabocha / labu kuningnya pilih yang sudah tua.
Bahan :
50gr kabocha / labu kuning kupas
50gr wortel kupas
2-3sdm ASI
Cara :
Kukus kabocha dan wortel sampai masak dan empuk. Angkat, dinginkan. Blender sampai halus. Mix dengan ASI.
No comments:
Post a Comment